Sedih Banget! Ibu di Kulon Progo Banting Tulang untuk Melunasi Tunggakan Sekolah Anaknya

Sedih Banget! Ibu di Kulon Progo Banting Tulang untuk Melunasi Tunggakan Sekolah Anaknya

Terkumpul
Target

Sedih Banget! Ibu di Kulon Progo Banting Tulang untuk Melunasi Tunggakan Sekolah Anaknya

Di sebuah rumah sederhana di Dusun Maesan Wetan, Kulon Progo, Ibu Rhima Sulistrianingrum berusaha tegar membesarkan ketiga buah hatinya. Hidup serba terbatas, menumpang bertahun-tahun di rumah paman, ditemani suami yang sudah menua dan hanya bekerja serabutan dengan penghasilan tak menentu.

CF Yogya Sekolah Rhima Menunggak1.png 1.76 MB
Meski demikian, semangat keluarga ini tak pernah padam. Anak sulung menjadi driver lepas, anak kedua bekerja sebagai cleaning service di sebuah rumah makan, sementara anak bungsunya tengah menuntut ilmu di pesantren.
CF Yogya Sekolah Rhima Menunggak4.png 1.36 MB
Dengan sisa tanggungan biaya pendidikan sebesar Rp. 8.370.000 masih menjadi beban berat yang belum mampu mereka selesaikan. 

Demi menambah penghasilan, Ibu Rhima bersama anak-anaknya tak segan mengumpulkan botol-botol bekas untuk dijual. Namun, di tengah ikhtiar sederhana itu, ia harus berjuang melawan sakit batu empedu yang kerap memaksanya bolak-balik ke rumah sakit.

Rasa lelah fisik dan batin sering menghampiri, tetapi semangatnya untuk tetap mendampingi dan menguatkan anak-anaknya tak pernah padam.

CF Yogya Sekolah Rhima Menunggak3.png 1.59 MB
“Kadang kami bingung, harus mendahulukan biaya berobat atau pendidikan anak-anak. Tapi saya percaya, Allah tidak akan meninggalkan kami,” ucap Ibu Rhima dengan mata berkaca-kaca.
CF Yogya Sekolah Rhima Menunggak2.png 1.9 MB
Sahabat peduli, mari kita ringankan langkah Ibu Rhima. Dengan uluran tangan kita, dapat membantu melunasi tanggungan pendidikan anaknya dan ia bisa mendapatkan pengobatan yang layak.

Satu kebaikanmu hari ini, bisa menjadi harapan yang menyala bagi masa depan keluarga ini.

 

Donatur

Fenti amzah

Fenti amzah

Bedonasi sebesar

PT Surya Delima Gemilang

PT Surya Delima Gemilang

Bedonasi sebesar

Yani Ence

Yani Ence

Bedonasi sebesar

Nur Ikhsan

Nur Ikhsan

Bedonasi sebesar

Orang Baik

Orang Baik

Bedonasi sebesar

Doa Orang Baik

Sahabat Peduli

Sahabat Peduli

Mudah-mudahan bisa bermanfaat manfaat untuk kita semua